KISI-KISI SOAL PAS SENI BUDAYA KELAS VII
1.
Gambar merupakan bahasa yang universal dan
dikenal jauh sebelum manusia mengenal tulisan. Gambar sudah dikenal masyarakat
sejak zaman.
Purba
2.
Tujuan menggambar, adalah...
a.
mengekspresikan diri
b.
menyampaikan gagasan/ ide
c.
menyampaikan symbol
3.
Contoh Komposisi Asimetrsi
4.
Tahapan menggambar yang benar adalah sebagai
berikut.
Mengetahui
bentuk dasar dari objek yang akan digambar
Mengetahui bagian-bagian dari objek gambar
Menyusun
atau menyambung bagian per bagian
menjadi gambar yang utuh
Memberikan dimensi gelap terang baik hitam putih atau
berwarna
Memberi
kesan untuk latar belakang
5.
Pensil yang memiliki sifat lunak dan cocok
digunakan untuk membuat garis tebal atau hitam pekat adalah.
B
6.
Contoh Obyek gambar berupa alam benda…
7.
Yang merupakan alat untuk menggambar adalah..
a.
Krayon
b.
Pensil
c.
Pensil warna
8.
Contoh gambar ragam hias berbentuk flora
……………
9.
Contoh gambar ragam hias berbentuk fauna
…………………….
10.
Bentuk
ragam hias yang memiliki bentuk dasar teratur diantaranya pilin berganda, tumpal, meander, swastika dan
kawung, adalah ragam
hias….
Geometris
11.
Contoh ragam hias geometris…..
Swastika
12.
Ragam hias berbentuk gunungan di bawah ini
memiliki fungsi…
Simbolis
13.
Gambar
ragam hias berbentuk manusia termasuk dalam motif hias ...
Motif hias figurative
14.
Motif mega mendung seperti di bawah merupakan
motif tradisional khas dari daerah…
Cirebon
15.
Menggambar ragam hias yang dilakukan dengan cara
penggayaan adalah…
Stylasi
16.
Bernyanyi satu suara seperti menyanyikan melodi
suatu lagu. Partitur lagu yang digunakan hanya melodi pokoknya saja, adalah…
unisono
17.
Cara pengucapan kata demi kata yang baik dan
jelas dalam teknik vokal, adalah..
Artikulasi
18.
Pernyataan di bawah yang merujuk pada pengertian
Phrasering, adalah…
Aturan pemenggalan kalimat yang baik dan
benar sehingga mudah di mengerti dan sesuai dengan kaidah-kaidah yang berlaku.
19.
Pernapasan ini paling cocok untuk bernyanyi karena
dapat mengambil napas sebanyak-banyaknya dan mengeluarkan secara perlahan-lahan
dan teratur, merupakan pernapasan…
Diafragma
20.
Teknik atau cara memaikan alat muisk rebab adalah…
Digesek
21.
Alat musik yang paling khas dari daerah Jawa
Barat, bahkan alat music ini telah mendapat pengakuan dari UNESCO sebagai The Representative List of the Intangible
Cultural Heritage of Humanity. Sebagai warisan budaya dunia milik Indonesia
yang dideklarasikan pada pada 16 Januari 2011. Alat music ini adalah..
Angklung
22.
Di bawah ini yang merupakan pernyataan tentang
alat music ritmis adalah…
a.
Alat musik yang sering digunakan sebagai
elemen penting dalam lagu.
b.
Fungsi utama alat musik ini adalah mengatur
tempo lagu.
c.
Alat musik ini adalah alat musik yang tidak
punya banyak nada, namun kehadirannya cukup penting dalam musik.
23.
Merupakan kelompok alat musik ritmis adalah…
bedug, rebana, tifa, dan ketipung
24.
Alat musik ini termasuk alat musik harmonis.
Sedangkan cara memainkanya dengan cara dipetik. Alat musik ini juga merupakan Instrumen
musik ini berasal dari pulau Rote, Nusa Tenggara Timur.
Sasando
25.
“Ampar-Ampar
Pisang” merupakan judul sebuah lagu daerah yang berasal dari…
Kalimantan Selatan
1 comments: