PENGERTIAN, FUNGSI DAN CONTOH ALAT MUSIK RITMIS, MELODIS DAN HARMONIS

 

Sumber gambar: http://artculture567.blogspot.com/2016/03/saron.html

1. Alat musik ritmis

Pengertian alat musik ritmis adalah alat musik yang sering digunakan sebagai elemen penting dalam lagu. Fungsi utama alat musik ritmis adalah mengatur tempo lagu. Alat musik ritmis adalah alat musik alat musik yang tidak punya banyak nada, namun kehadirannya cukup penting dalam musik. Contoh alat music ritmis adalah bedug, rebana, tifa, dan ketipung.

 

Alat Musik Beduk

Sumber gambar:http://artculture567.blogspot.com/2016/03/bedug.html

 


Alat Musik Rebana

Sumber gambar: https://dunia-kesenian.blogspot.com/2014/11/pengertian-rebana-asal-daerah-timur-tengah.htm

Alat Musik Tifa

Sumber gambar:http://www.negerikuindonesia.com/2015/11/tifa-alat-musik-tradisional-dari-maluku.html

2. Alat musik melodis

Alat music melodis adalah alat yang digunakan untuk menciptakan sebuah lagu yang mengeluarkan bunyi untuk mengiringinya. Alat musik melodis adalah alat musik yang bisa menghasilkan suatu nada atau notasi. Fungsi alat musik melodis adalah untuk mengatur nada pada saat seseorang sedang melantunkan nyanyian. Contoh alat musik melodis diantranya dalah: seruling dan saron.

 


Alat Musik Seruling

Sumber gambar: https://kumparan.com/ambonnesia/suling-bambu-jadi-branding-pada-event-amboina-internasional

 

Alat Musik Saron

Sumber gambar: http://artculture567.blogspot.com/2016/03/saron.html

 

 

3. Alat musik harmonis

Alat music adalah musik yang berfungsi sebagai pengiring dan dapat mengeluarkan paduan nada sekaligus. Contoh lat musik harmonis adalah sampek dan sasando.

 

Alat Musik Sampek

Sumber Gambar: https://www.silontong.com/2018/08/08/alat-musik-sampe/#


Alat Musik Sasando

Sumber gambar: https://itsmenuurnuri.wordpress.com/2012/09/26/alat-musik-sasando/


0 comments: